Cara Membuat Logo Blog Menjadi Responsive

MP4U - Cara Membuat Logo Blog Menjadi Responsive - Hello guys.. selamat siang dan selamat membaca di blog MP4U ( My Post For You ).. setelah sekian lama tidak berbagi lagi disini... pada kesempatan kali ini akan sedikit saya berbagi mengenai Cara Membuat Logo Blog Menjadi Responsive, untuk ulasan selengkapnya simak terus dibawah ini...


Versi Mobile Sesudah Dan Sebelum

Dari kedua gambar diatas adalah versi mobile ( versi hanphone ), antara sebelum di rubah tampilan logonya menjadi responsive dengan tampilan yang sudah di rubah menjadi responsive.. dan dibawah tampilan versi desktop ( tampilan PC )...


Versi Desktop

Next... Jika gambar di blog kita di set menjadi responsive blog kita akan terlihat rapi, karena ukuran gambar akan menyesuaikan berbagai ukuran device yang digunakan pengguna... Seperti hal-nya blog saya juga menerapkan metode responsive pada gambar... Jadi jika sobat ingin membuat gambar pada blog sobat menjadi responsive saya akan membagikan tips-nya, dengan cara copas kode CSS dibawah ini...

Cara Membuat Logo Blog Menjadi Responsive


  • 1. Masuk Blogger
  • 2. Pilih Template => Edit HTML
  • 3. Letakkan kode CSS berikut tepat diatas kode ]]></b:skin> atau </style>
  • .separator a{margin-left:0px !important;margin-right:0px !important;}
    .post img{max-width:100%;height:auto;}
  • 4. Klik Simpan Template

Nah, dengan cara mengikuti panduan singkat mengenai Cara Membuat Logo Blog Menjadi Responsive, maka logo blog sobat akan menjadi responsive ( yaitu lebih terlihat rapi dari berbagai device ) tidak lagi terlihat besar saat dibuka pada resolusi layar kecil...

Dan sepertinya hanya itu saja yang dapat admin blog MP4U berikan, pada kesempatan siang hari ini mengenai Cara Membuat Logo Blog Menjadi Responsive, selamat siang dan semoga bermanfaat ya guys!!!
 
Top
'
Loading...